Visi
Visi SMP Negeri 2 Padalarang
"Terwujudnya Sekolah Unggulan YangBerbasis Sehat Trampil Intelektual dan Agamis (SATRIA)"
Indikator visi tersebut diantaranya adalah :
- Sehat jasmani, rohani dan lingkungan
- Proses pembelajaran efektif, efesien, kreatif dan inovatif
- Berwawasan luas, profesional dalam menjalankan tugas dan kewajiban
- Santun dalam bergaul yang dilandasi iman dan taqwa
Misi
Untuk mendukung Visi yang dimilki oleh sekolah, maka SMP Negeri 2 Padalarang menerapkan misi sebagai berikut :
- Meningkakan suasana lingkungan sekolah yang menyenangkan dan mengasyikan dengan cara melaksanakan K-7 (Keamanan, Kebersihan, Keindahan, Kerindangan, Kesehatan, Ketertiban dan Kekeluargaan)
- Meningkatkan prestasi siswa dalam bidang akademik dan non akademik
- Meningkatkan keterampilan dalam proses belajar mengajar dibidang akademik dan non akademik sehingga tercapai hasil belajar siswa yang optimal
- Meningkatkan kinerja secara profesional dan kompetitif
- Meningkatkan iman dan taqwa terhadap Tuhan Yang Maha Esa sesuai dengan agama dan keyakinan masing-masing
Tidak ada komentar:
Posting Komentar